Daftar Harga Motor ‘moge’ Triumph – 2015

 6753 views

Triumph adalah -an pabrikan Inggris yang dimiliki oleh BMW.  Triumph Company sengaja menciptakan motor-motor sporty berkelas premium yang dipasarkan untuk kalangan menegah ke atas. -produk dari Triumph Motor Company ini secara resmi masuk ke indonesia pada tahun 2014, namun sebenarnya Triumph terhitung sudah mengaspal di tanah air sejak tahun 2011. Meski gaungnya tak sekencang Harley Davidson, pamor Triumph ke depannya bisa disejajarkan dengan pabrikan motor asal AS tersebut.

Dari keseluruhan 12 seri motor Triumph, Ada 6 kategori motor yang diusung Triumph ke pasar otomotif Indonesia. Seri tersebut diantaranya adalah adventure, classic, cruisers, roadset, supersport, dan touring. dari masing-masing model sangat bervariasi, yakni dimulai dari kisaran Rp 300 jutaan per unitnya.

Baca juga:   Keren, Yamaha Rilis Motor Bertema Superhero Marvel

Berikut Harga dari Seri-seri Moge Triumph yang masuk ke Indonesia,

Seri Harga
Triumph Seri ‘Cruiser’ Triumph Rocket III Roadster Rp 569 juta / unit
Triumph Rocket III Touring Rp 540 juta / unit
Triumph Tunderbird Rp 540 juta / unit
Triumph Seri ‘Adventure’ Triumph Tiger 800 ABS Rp 375 juta / unit
Triumph Tiger 800 XC ABS Rp 395 juta / unit
Triumph Tiger 800 XC SE Rp 525 juta / unit
Triumph Seri ‘Classics’ Triumph Bonneville Rp 305 juta / unit
Triumph Bonneville T100 Rp 330 juta / unit
Triumph Bonneville T100 Black Rp 375 juta / unit
Triumph Thruxton Rp 340 juta / unit
Triumph Seri ‘Supersport’ Triumph Daytona 675 ABS Rp 365 juta / unit
Triumph Daytona 675R ABS Rp 395 juta / unit
Baca juga:   Yamaha Indonesia Resmi Luncurkan MT-07 dan MT-09 Secara Virtual

Pamor Triumph yang belum setenar Harley Davidson bisa jadi dikarenakan usia edarnya yang masih tergolong sangat muda. Disamping itu, Jaringan dealer motor Triumph masih terbatas di wilayah Jakarta saja, yakni diwakili oleh PT Gerai Motor Terpadu sebagai Triumph Motor di Indonesia. Jadi, Bagi Anda yang ingin memiliki moge keren asal daratan Britania ini bisa langsung datang ke PT Gerai Motor Terpadu di Jakarta.

Baca juga:   Honda BeAT 2022 Dapat 4 Warna Baru yang Lebih Meriah

Ke depannya, Triumph Motor berjanji bakal memperluas jaringan distribusinya di area pulau Jawa dan Bali.

   
Penulis: